
Disaat berduaan dengan pacar, dan disaat sedang kelihatan mesra nan bahagia. disaat itu pula malaikat pencatat amal keburukan sibuk dengan catatannya. maka dari itu mari kita jauhi perkara yang mengundang malaikat pencatat amal buruk dan mari kita undang malaikat pencatat amal kebaikan. ...